RAPAT BULANAN JULI 2016


Kamis, 21 Juli 2016 - 10:32:26 WITA
Diposting oleh : Administrator
Kategori: Berita terkini - Dibaca: 1150

Rapat rutin bulanan untuk bulan Juli 2016 yang dipimpin langsung oleh Ketua Pengadilan Negeri Atambua, Bapak Robert, SH., M.Hum dan didampingi oleh Wakil Ketua Pengadilan Negeri Atambua, Bapak Sutiyono, SH., MH serta dihadiri oleh seluruh hakim, karyawan/ti dan tenaga honorer PN Atambua ini berlangsung pada hari Rabu, 20 Juli 2016 dari pukul 09.00 - 10.30 di Ruang Sidang Utama.

Dalam rapat ini, selain melaksanakan agenda wajib rapat bulanan yakni mengevaluasi kinerja seluruh warga Pengadilan Negeri Atambua selama 1 bulan yang telah berlalu, juga Ketua Pengadilan Negeri Atambua kembali mengingatkan kepada seluruh warga Pengadilan untuk tidak menunda-nunda pekerjaan sehingga tidak terasa berat dikerjakan, bekerja dengan penuh rasa tanggung jawab dan terus mau belajar untuk meminimalisir kesalahan-kesalahan yang mungkin saja bisa terjadi serta untuk meningkatkan prestasi kerja.

Rapat ini ditutup dengan menyanyikan lagu "Bagimu Negeri" secara bersama-sama.

Survei Kepuasan Masyarakat
Sangat Baik

3,91

97.69%
Survei Persepsi Anti Korupsi
Sangat Baik

3,99

99.73%
Rasio Penanganan Perkara Tahun 2024

66.67 %

Sisa tahun lalu
3
Masuk tahun ini
0
Tunggakan perkara
1
Minutasi tahun ini
2
Statistik Pengunjung

407358

Pengunjung hari ini
142
Pengunjung online
1
Hits hari ini
369
Total pengunjung
162623
Total hits
407358

Berita Terkait

- PENGAMBILAN SUMPAH DAN PELANTIKAN JURUSITA PENGGANTI PENGADILAN NEGERI ATAMBUA- SIDANG KELILING PERMOHONAN PENCATATAN PERKAWINAN TERLAMBAT DI KABUPATEN MALAKA- RAPAT BULANAN JUNI 2016- PEMBAHASAN REVISI SOP (STANDARD OPERATING PROCEDURE)- SIDANG KELILING PERMOHONAN PENCATATAN PERKAWINAN TERLAMBAT DI KABUPATEN MALAKA